Pelatihan Pembuatan Google Formulir Pengaduan Pencatatan Perselisihan Di Bidang Hubungan Industrial Pada Dinas Tenaga Kerja Dan Transmigrasi Kabupaten Lombok Tengah
DOI:
https://doi.org/10.71456/adc.v1i2.327Keywords:
Pelatihan, Google Formulir, Pengaduan, Kabupaten Lombok TengahAbstract
Pada masa saat ini, teknologi merupakan sarana modern dalam menyelesaikan pekerjaan secara efektif dan efesien. Contoh nya di Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi kabupaten Lombok tengah, di bidang pembinaan hubungan industrial saat ini dalam menyelesaikan permasalahan Permohonan Pencatatan Perselisiahan baik pelapor maupun staf yang menerima laporan masih secara manual. Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang digitalisasi yaitu google formulir berbasis online dalam penyelesaian permasalahan dan Permohonan Pencatatan Perselisihan di bidang Pembinaan Hubungan Industrial. Dalam pelatihan ini ada beberapa tahapan yaitu Perencanaan, Evaluasi, Pelatihan dan Pelaporan. Pelatihan dan pembuatan google formulir berbasis online ini menghasilkan beberapa peningkatan mulai dari tingkat kepahaman yaitu 98% sampai dengan tingkat kepuasan pengguna google formulir berbasis online mencapai angka 85%.
References
S. S. Eri Setiawan, Netti Herawati, “Sosialisasi Penggunaan Google Form Bagi Perangkat Desa dan Guru Sido Makmur.” pp. 20–23, 2022.
T. Mardiana and A. Wiyat Purnanto, “Google Form Sebagai Alternatif Pembuatan Latihan Soal Evaluasi,” Proceeding 6th Univ. Res. Colloq. 2020 Seri Pengabdi. Kpd. Masy., pp. 183–187, 2020.
H. Yugaswara, S. Suhaeri, and H. Hayurani, “Pelatihan Pembuatan Soal Test Menggunakan Aplikasi Google Form,” Info Abdi Cendekia, vol. 3, no. 2, pp. 1–6, 2021, [Online]. Available: http://iac.yarsi.ac.id/index.php/iac/article/view/39
B. I. Muhammad Ridlo Yuwono, Eric Kunto Aribowo, Fery Firmansah, “PELATIHAN ANBUSO, ZIPGRADE, DAN GOOGLE FORM SEBAGAI ALTERNATIF PENILAIAN PEMBELAJARAN DI ERA DIGITAL,” J. Pengabdi. Masy., vol. 3, no. 1, pp. 49–61, 2020.
N. L. S. H. Seli Marlina Radja Leba, “PELATIHAN MODEL PEMBELAJARAN JARAK JAUH BERBASIS GOOGLE FORM SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN,” KOMMAS J. Pengabdi. Kpd. Masyarakat, Univ. Pamulang, vol. 1, no. 2, pp. 42–46, 2022.
D. Pangga, S. Ahzan, S. Gummah, D. S. B. Prasetya, and S. Hidayat, “Pembuatan Soal Online di Google Form Bagi Guru MA Al-Intishor Tanjung Karang,” Lumbung Inov. J. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 6, no. 2, pp. 69–74, 2021, doi: 10.36312/linov.v6i2.551.
Y. A. M. Nurmasari, “Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial Melalui Mediasi di Kecamatan Tembilahan,” Publika J. Ilmu Adm. Publik, vol. 5, no. 2, pp. 181–189, 2019.
H. Kasra, “KEUANTUNGAN PENYELESAIAN PERSELISIHAN PEKERJA DAN PENGUSAHA DILUAR PENGADILAN DALAM MEWUJUDKAN HUBUNGAN INDUSTRIAL YANG HARMONIS,” J. Huk. Doctrin., pp. 1–23, 2020.
K. Fikriyah, “PERAN MEDIATOR DALAM PENYELESAIAN PERSELISIHAN HUBUNGAN INDUSTRIAL DI MASA PANDEMI COVID-19 (Studi Kasus : Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Gresik),” J. Inov. Penelit., vol. 1, no. 3, pp. 1–4, 2020.
R. G. Wardhana, “HAMBATAN SERIKAT PEKERJA DALAM PENYELESAIAN Kehidupan manusia ditandai dengan adanya kebutuhan yang harus dipenuhi termasuk kebutuhan dasar untuk dapat mencapai kesejahteraan . Salah satu upaya yang dilakukan khususnya kebutuhan dasar adalah dengan bekerj,” pp. 112–126, 2019.
R. M. Yusron, R. Wijayanti, and A. T. Novitasari, “Pelatihan Pembuatan Google Form bagi Guru SD Sebagai Media Evaluasi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) Masa Pandemi,” Publ. Pendidik., vol. 10, no. 3, p. 182, 2020, doi: 10.26858/publikan.v10i3.15055.
W. W. Astuti, “Pelatihan Pembuatan Soal Menggunakan Google Formulir Di SDN Batangkaluku,” JTCSA J. Train. Community Serv. Adpertisi, vol. 2, no. 1, pp. 1–6, 2021.
E. Setiawan, N. Herawati, and S. Saidi, “Sosialisasi Penggunaan Google Form Bagi Perangkat Desa dan Guru Sido Makmur,” J. Pengabdi. Masy. BUGUH, vol. 2, no. 2, pp. 20–23, 2022.
D. D. Lestari and R. Apriani, “Mengenal Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial Secara Mediasi,” JUSTITIA J. Ilmu Huk. Dan …, vol. 8, no. 6, pp. 1710–1719, 2021.
K. Imtihan, M. Taufan, A. Zaen, H. Fahmi, and M. Ashari, “Pelatihan Penggunaan Aplikasi Quizizz Untuk Penilaian Akhir Semester,” vol. 1, no. 4, pp. 575–581, 2022, doi: 10.55123/abdikan.v1i4.1136.
W. Bagye et al., “Pelatihan tukang biogas sebagai upaya peningkatan kebersihan desa wisata bonjeruk,” vol. 3, pp. 299–307, 2022.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Amrina Rosada, Khairul Imtihan, Muhammad Fauzi Zulkarnaen

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
License and Copyright Agreement
- Authors retain copyright and other proprietary rights related to the article.
- Authors retain the right and are permitted to use the substance of the article in their own future works, including lectures and books.
- Authors grant the journal the right of first publication with the work simultaneously licensed under Creative Commons Attribution License (CC BY 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post or self-archive their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.