Penggunaan Media Pembelajaran Ular Tangga dalam Menerapkan Nilai-Nilai Pancasila Pada Siswa Kelas IV SDIT Insan Mulia

Authors

  • Rahma Dwitya* Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Psikologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
  • Widiyanto Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Psikologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
  • Susilo Tri Widodo Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Psikologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
  • Nur Indah Wahyuni Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Psikologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia
  • Umroh Nurus Shobichah Fakultas Ilmu Pendidikan Dan Psikologi, Universitas Negeri Semarang, Indonesia

Keywords:

Media Pembelajaran, Perilaku Pancasila , Pendidikan

Abstract

Keefektifan pembelajaran Pendidikan Pancasila berada pada tingkat pemahaman siswa pada suatu materi yang disampaikan. Media pembelajaran ular tangga pancasila ialah media yang digunakan agar siswa bisa memahami dan menerapkan nilai-nilai pancasila. Penelitian ini dilakukan pada siswa kelas IV SDIT Insan Mulia yang berjumlah 21 orang. Pada siklus pertama peneliti melakukan pemaparan materi yang dibantu dengan video pembelajaran dan diakhiri dengan tugas kelompok mengerjakan soal latihan. Siklus kedua peneliti memperkuat materi dan memberikan contoh penerapan perilaku pancasila. Di pertemuan dua ini peneliti menggunakan media pembelajaran. Dengan bantuan media ular tangga pancasila tidak hanya peningkatan pemahaman materi, siswa juga bisa menerapkan nilai-nilai pancasila secara langsung.

References

Afandi, R. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Permainan Ular Tangga Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa dan Hasil Belajar IPS di Sekolah Dasar. JINoP (Jurnal Inovasi Pembelajaran), 1(1), 77. https://doi.org/10.22219/jinop.v1i1.2450

Agung Wibowo, Aulia Rahman, Muh. Ishaq, Anita Yus, & Aman Simaremare. (2022). Analisis Efektifitas Media Pembelajaran Pkn Terhadap Gaya Belajar Kelas III SD. Journal of Educational Analytics, 1(1), 1–8. https://doi.org/10.55927/jeda.v1i1.417

Anwar, C., Saifullah, W., Muqaddin, S., Fahrisi, M., & Nursysyfa. (2022). Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Melalui Permainan Pancasila Seru Dalam Mata Pelajaran PPKn. Jurnal Kewarganegaraan, 6(1), 725–731.

Muhdiyati, I., & Utami, I. I. S. (2020). Jurnal perseda. Jurnal Persada, III(3), 176–181.

Prameswari, N. K. (2018). Peningkatan Dalam Penggunaan Media Ular Tangga Mata Kuliah Pendidikan PKn SD Materi Strategi Pembelajaran Pada Kemampuan Kognitif Mahasiswa Semester 2 STKIP Bina Insan Mandiri Surabaya. Jurnal Bidang Pendidikan Dasar, 2(1), 9. https://doi.org/10.21067/jbpd.v2i1.2188

Pujilestari, Y., & Susila, A. (2020). Pemanfaatan Media Visual dalam Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Jurnal Ilmiah Mimbar Demokrasi, 19(02), 40–47. https://doi.org/10.21009/jimd.v19i02.14334

Rahmawati, M., & Harmanto. (2020). Pembentukan Nilai Karakter Toleransi Dalam Pembelajaran Pendidikanpancasila Dan Kewarganegaraan Bagi Siswa Tunagrahita. Journal of Civics and Moral Studies, 5(Vol. 7 No. 1 (2022)), 59–72.

Sudarmika, K. B., Parmiti, D. P., & ... (2018). Pengembangan Media Ular Tangga Inovatif untuk Meningkatkan Minat Belajar Siswa Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Edutech …, 6(1), 20–29. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JEU/article/view/20259

Wati, A. (2021). Pengembangan Media Permainan Ular Tangga untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar. Mahaguru: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar , 2(1), 68–73. https://doi.org/10.33487/mgr.v2i1.1728

Yasmin, R., Mayasari, D., & Winata, A. (2023). Media Pembelajaran Interaktif dengan Media Permainan Daerah pada Mata Pelajaran PPKn. 3, 469–477.

Downloads

Published

2023-12-10

How to Cite

Dwitya, R., Widiyanto, Widodo, S. T., Wahyuni, N. I., & Shobichah, U. N. (2023). Penggunaan Media Pembelajaran Ular Tangga dalam Menerapkan Nilai-Nilai Pancasila Pada Siswa Kelas IV SDIT Insan Mulia. EduCurio: Education Curiosity, 2(1), 84–89. Retrieved from https://yptb.org/index.php/educurio/article/view/660