Tentang Jurnal Ini

Jurnal Informatika, Multimedia dan Teknik [JIMT e-ISSN: 3089-6010] adalah publikasi ilmiah yang berfokus pada penyebaran hasil penelitian terbaru dan pengembangan teknologi di bidang informatika, multimedia, dan teknik. Jurnal ini bertujuan untuk menjadi wadah bagi akademisi, peneliti, dan praktisi untuk berbagi temuan, inovasi, dan aplikasi praktis yang berkontribusi pada kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Diterbitkan oleh Yayasan Pendidikan Tanggui Baimbaian Kalimantan Selatan, sesuai SK. KEMENKUMHAM : AHU-0025509.AH.01.04. TAHUN 2022 TANGGAL 14 DESEMBER 2022. Terbit 2 (Dua) kali dalam setahun, yaitu terbitan Januari-Juni dan Juli-Desember.

 Nama Jurnal : Jurnal Informatika, Multimedia dan Teknik
 Inisial : JIMT
 Frekuensi : 2 Terbitan per tahun (Januari-Juni dan Juli-Desember)
 Prefix DOI : https://doi.org/10.71456/jimt
 Online ISSN  : 3089-6010
 OAI Jurnal : https://yptb.org/index.php/jimt/oai
 Editor-in-chief : Elva Shanty Widuri, S.T., M.T  
 Publisher : Yayasan Pendidikan Tanggui Baimbaian
 Indeksasi : Google Scholar  | Dimensions | Garuda| Copernicus | Crossreff

Form Pendaftaran Reviewer Jurnal: Formulir ini digunakan bagi yang ingin mendaftarkan diri menjadi seorang REVIEWER pada Jurnal ini.  Silakan KLIK LINK INI untuk mengisi Formulir

Terbitan Terkini

Vol 2 No 1 (2025): Juli-Desember 2025
					Lihat Vol 2 No 1 (2025): Juli-Desember 2025
Diterbitkan: 2025-07-01

Articles

Lihat semua terbitan